Menu

Mode Gelap

Pojok · 20 Mar 2023 21:50 WIB

DPRD Karimun Gelar RDP Ranperda Tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah


					RDP Pansus Ranperda Pajak Daerah dan Retribusi Daerah di DPRD Karimun. Foto: Istimewa Perbesar

RDP Pansus Ranperda Pajak Daerah dan Retribusi Daerah di DPRD Karimun. Foto: Istimewa

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Karimun menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) Pansus membahas terkait Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, di Ruang Rapat Pansus DPRD Karimun, Senin (20/3).

RDP ini dipimpin langsung oleh Ketua Panitia Khusus (Pansus) Samsul dan didampingi Wakil Ketua Pansus Balia serta Anggota Pansus Sulfanow Putra, Sulistina, Zaizulfikar, Azmi, Rodiansyah dan H. Kamaruddin. Serta di hadiri Wakil Ketua I DPRD kabupaten Karimun Hasanuddin.

ADVERTISEMENT

Turut hadir dalam RDP yakni Kepala Bandan Pendapatan Daerah Kab. Karimun, Kepala Dinas Kesehatan Kab. Karimun, Kepala Dinas PUPR kab. Karimun, Kepala Dinas Perhubungan Kab. Karimun, Kepala Dinas LH Kab. Karimun dan Kepala Dinas Pemuda dan olahraga Kab. Karimun.

Gabung dan ikuti kami di :

Penulis: | Editor: Redaksi



whatsapp facebook copas link

Baca Lainnya

Dewan Pengawas BPJS Kesehatan Sambangi RS Awal Bros Batam

3 Mei 2024 - 14:28 WIB

WhatsApp Image 2024 05 02 at 20.43.07

Babinsa Marokkecil, Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI Bantu Warga Desa Memanen Singkong di Kebun

3 Mei 2024 - 13:10 WIB

WhatsApp Image 2024 05 03 at 11.44.03 ae73add0

Babinsa Langkap, Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI Menjadi Motor Kebaikan: Bersama Warga Langkap, Membongkar Rumah Warga untuk Bangunan Baru

2 Mei 2024 - 13:48 WIB

WhatsApp Image 2024 05 02 at 12.22.41 c437c04e

Bupati Roby Kembali Gelar Nobar Timnas Indonesia VS Irak, Banjir Doorprize

2 Mei 2024 - 13:14 WIB

Nobar Bang Rob

Babinsa Batuberdaun Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI Bersama Warga Bersihkan Parit dari Sampah Agar Tidak Tergenang Air

1 Mei 2024 - 12:57 WIB

WhatsApp Image 2024 05 01 at 11.07.05 92663eab

Semarak Peringatan Hari Kartini ke-145, Hasan Harapkan Kartini Masa Kini Mampu Jadi Motivasi dan Inspirasi

30 April 2024 - 21:26 WIB

WhatsApp Image 2024 04 30 at 18.26.59
Trending di Pojok