Menu

Mode Gelap

Pojok · 12 Jan 2022 14:02 WIB

Kodim 0315/TPI melalui Koramil 04/Dabo, Himbau Warga untuk Selalu Patuhi Prokes


					Kodim 0315/TPI melalui Koramil 04/Dabo, Himbau Warga untuk Selalu Patuhi Prokes Perbesar

Dengan menyambangi para pedagang yang berjualan diseputaran pasar Dabosingkep, Bintara pembina desa (Babinsa) Koramil 04/Dabo menggelar komunikasi sosial dengan memberikan himbauan kepada warga untuk tetap mematuhi protokol kesehatan, mengingat kasus pandemi COVID-19 yang belum berakhir.

Kegiatan yang dilaksanakan Babinsa Kelurahan Dabo Serda Sugito tersebut, menyasar sejumlah pedangan dan pembeli yang berjualan diseputaran Kota Dabosingkep. Adapun himbauan yang disampaikan meminta masyarakat untuk selalu memakai masker, mencuci tagan, menjaga jarak dan menjauhi kerumunan.

ADVERTISEMENT

“Saat ini kondisi pandemi COVID-19 masih ada, sehingga kita diminta untuk tetap waspada dan selalu mematuhi protokol kesehatan,” ujarnya.

Tujuan kegiatan tersebut untuk memberikan edukasi kepada warga, akan pentingnya menjaga protokol kesehatan. Untuk itu masyarakat diminta untuk selalu mematuhi protokol kesehatan dan menjaga kebersihan lingkungan.

Kegiatan tersebut disambut baik oleh para pedagang dan masyarakat yang berbelanja di Pasar Dabo, sehingga kegiatan tersebut dapat berjalan dengan aman dan lancar hingga selesai.

WhatsApp Image 2022 01 12 at 13.16.40

ADVERTISEMENT
Gabung dan ikuti kami di :

Penulis: | Editor: Redaksi



whatsapp facebook copas link

ADVERTISEMENT
advertisement BP 2
ADVERTISEMENT
advertisement
Baca Lainnya

Babinsa Tinjul Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI, Sambangi Warga Binaannya yang Sedang Bertani

5 Desember 2023 - 12:37 WIB

WhatsApp Image 2023 12 05 at 11.10.02 4a2248d4

Babinsa Batuberdaun, Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI Sinergi bersama Bhabinkamtibmas Bantu Penyelesaian Sengketa Lahan

4 Desember 2023 - 12:42 WIB

WhatsApp Image 2023 12 04 at 11.42.39 0aa0e83e

Babinsa Jagoh, Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI, Giat Monitoring Keberangkatan Kapal di Pelabuh Jagoh

3 Desember 2023 - 13:06 WIB

WhatsApp Image 2023 12 03 at 11.50.26 dbc4974d

Babinsa Busungpanjang Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI Bantu Pengamanan Turnamen Voly di Wilayah Binaannya

2 Desember 2023 - 12:35 WIB

WhatsApp Image 2023 12 02 at 12.16.54 f7e4216f

Selain Dana Aspirasi, Cen Sui Lan Bereskan Masalah Jalan di Tanjungpinang Lewat IJD

2 Desember 2023 - 11:03 WIB

Cen Sui Lan dan DPRD Kepri Rudi Chua meninjau jalan rawasari Tanjungpinang

Babinsa Bakong Koramil 04/Dabo, Kodim 0315/TPI Bantu Warga Binaannya yang Sedang Memperbaiki Pompong

1 Desember 2023 - 12:57 WIB

WhatsApp Image 2023 12 01 at 10.55.18 e6a775ca
Trending di Pojok