Menu

Mode Gelap

Hukum Kriminal · 28 Des 2022 12:35 WIB

Tertangkap Basah, 2 Pencuri Tembaga Tower Indosat di Tanjunguncang Diamankan Warga


					Pelaku pencurian tembaga tower indosat di Batam saat dibawa ke Polsek Batu Aji. Foto: Istimewa Perbesar

Pelaku pencurian tembaga tower indosat di Batam saat dibawa ke Polsek Batu Aji. Foto: Istimewa

2 orang pria yang merupakan warga Batam tertangkap warga usai diduga ingin melakukan pencurian tembaga di Tower Indosat wilayah Tanjunguncang, Batu Aji, Batam, Selasa (27/12).

Alhasil, dua pria yang belum diketahui identitas tersebut diikat dengan baju dilepas itu, diserahkan ke Polsek Batu Aji bersama sejumlah barang bukti. Keduanya terlihat pasrah saat digiring menuju ruang pemeriksaan.

ADVERTISEMENT

Menurut warga, terduga pelaku tertangkap basah hendak mencuri barang di kawasan tower. Aksinya sempat membuat warga geram.

“Sudah sering ini pelaku melakukan aksi dugaan pencurian. Ini baru tertangkap basah,” kata Hamzan, seorang warga yang mengantarkan kedua pelaku ke Polsek Batu Aji.

Terpisah, Kapolsek Batu Aji, Kompol Restia Octane Guchy membenarkan penangkapan kedua pelaku oleh warga. Pelapor atas nama Nurwijaya vendor PT Indosat.

Namun, Kompol Guchy belum mengungkap secara detail terkait identitas dan motif pelaku.

ADVERTISEMENT

“Telah diamankan 2 orang pelaku pencurian tembaga di tower Indosat Tanjungucang beserta barang bukti,” kata Guchy.

Gabung dan ikuti kami di :

Penulis: | Editor: Redaksi



whatsapp facebook copas link

ADVERTISEMENT
advertisement BP 1
Baca Lainnya

TNI AL Gagalkan Pengiriman PMI Ilegal dari Bintan ke Malaysia

19 September 2023 - 11:01 WIB

IMG 20230918 WA0022

Bobol Rumah Guru di Sagulung, Pria Ini Ditangkap Polisi

18 September 2023 - 09:49 WIB

IMG 20230916 WA0044

Suami yang Tusuk Istri di Tanjungpinang Sebut Istri 3 Kali Ketahuan Selingkuh

17 September 2023 - 11:38 WIB

Pelaku saat diperiksa di Polresta Tanjungpinang

Suami di Tanjungpinang Tega Tusuk Istri dan Anak 

15 September 2023 - 13:04 WIB

lv33ig2qywczlmjtqntv

Diduga Pungli, Polisi Ringkus 2 Juru Parkir Liar di Karimun

13 September 2023 - 13:18 WIB

IMG 20230913 WA0022 11zon

Polresta Tanjungpinang Musnahkan 577 Gram Sabu dan 156 Pil Ekstasi

13 September 2023 - 12:50 WIB

IMG 20230913 113109 634 11zon
Trending di Hukum Kriminal