Menu

Mode Gelap

Warta · 1 Sep 2022 14:55 WIB

Warga Perum Kintamani Minta Izin Tower Telkomsel di Wilayahnya Tak Diperpanjang, Ini Alasannya


					Warga bersama instansi terkait saat gelar RDP di Komisi I DPRD Batam. Foto: Istimewa Perbesar

Warga bersama instansi terkait saat gelar RDP di Komisi I DPRD Batam. Foto: Istimewa

Warga RW 007 Kintamani, Kecamatan Batam Kota, Batam meminta pemerintah untuk tidak memperpanjang izin menara Tower Telkomsel yang sudah habis masa perizinannya. 

ADVERTISEMENT
advertisement

“Kami minta pemerintah tidak perpanjang perizinan UWTO Tower Telkomsel di lingkungan kamu,” ungkap Ketua RW 007 Chandra Tan kepada wartawan di Batam Center, Kamis (1/9). 

ADVERTISEMENT

Warga beralasan untuk mencegah konflik sosial di tengah masyarakat sehingga Tower yang berdiri di blok C RT 01 dengan penduduk yang padat dapat dibongkar. 

“Ini untuk tercipta kenyamanan, kesehatan, keamanan dan estetika di lingkungan kami,” ujarnya. 

Dia menyebut, tower Telkomsel telah berdiri sejak 2001 namun izin IMB diterbitkan pada tahun 27 Juli 2012. Tower yang berdiri yang dapat rekomendasi izin bangunan gedung dari Dinas terkait telah meresahkan. 

“Kami sudah kirimkan surat ke PTSP dan wali kota Batam untuk tidak memperpanjang izin UWTO Telkomsel,” sebut dia. 

5b1987d78044b9f4c52cdd1442ced1b7

Tower Telkomsel di Perumahan Kintamani Batam

Selain itu, menurut dia, polemik ini juga telah diadukan ke DPRD Batam. Komisi 1 DPRD Batam bersama pihak terkait dan warga sudah beberapa kali menggelar rapat dengar pendapat (RDP) terkait keluhan warga ini. 

Hanya saja hingga sekarang belum ada titik temu dalam hasil RDP tersebut.

ADVERTISEMENT
Gabung dan ikuti kami di :

Penulis: | Editor: Redaksi



whatsapp facebook copas link

Baca Lainnya

Operasi Pengawasan Komoditi, Barantin Patroli Bersama Bea Cukai di Perairan Karimun

3 Oktober 2024 - 14:14 WIB

IMG 20241003 WA0014 11zon

Pengawasan dan Pelayanan Karantina di Daerah Perbatasan Karimun Diperkuat

2 Oktober 2024 - 16:37 WIB

IMG 20241002 WA0030 11zon

Debat Paslon Pilkada Karimun 2024 Digelar dalam Tiga Agenda

2 Oktober 2024 - 13:33 WIB

IMG 20241002 133051 11zon

Jumieko Andra Resmi Jabat Kasi Pidum Kejari Karimun Gantikan Saldi

2 Oktober 2024 - 11:51 WIB

IMG 20241002 WA0017 11zon

Komunitas Bakti Bangsa Resmi Daftar Sebagai Lembaga Pemantau Pemilu, Siap Kawal Pilkada 2024

30 September 2024 - 23:11 WIB

WhatsApp Image 2024 09 30 at 17.19.15

Warga Pulau Parit: Pembangunan di Sini Tidak Lepas dari Jasa Aunur Rafiq

30 September 2024 - 20:21 WIB

IMG 20240930 201637 11zon
Trending di Warta