Menu

Mode Gelap

Ekonomi Bisnis · 26 Jul 2022 18:06 WIB

Harga Komoditas Cabai dan Sayur di Batam Berangsur Turun


					Sayur di pasar SP Plaza. Foto: Zalfirega/kepripedia.com Perbesar

Sayur di pasar SP Plaza. Foto: Zalfirega/kepripedia.com

Sejumlah harga komoditas kebutuhan pokok, sayur di pasar SP Plaza Sagulung mengalami penurunan sejak satu pekan belakangan.

Hal ini disebabkan tingginya suplai sayur yang masuk sementara permintaan mulai berkurang.

ADVERTISEMENT

Seperti harga sayur kangkung, kini sayur lokal tersebut sudah diangka Rp 8 ribu perkilo. 

“Harga bayam juga turun menjadi Rp 10 ribu perkilo, sebelumnya masih seharga Rp 18 ribu,” ujar Menak, salah seorang pedagang saat ditemui, Selasa (26/7).

Sementara untuk sawi minyak sudah bertengger di angka Rp 12 ribu. Pekan lalu, harga sawi minyak dijual seharga Rp 20 ribu perkilonya.

Sedangkan harga cabai yang dulunya tembus hingga Rp 120 ribu kini sudah berangsur turun. Cabai setan yang pernah tembus sampai 150 ribu juga berangsur turun. 

ADVERTISEMENT

“Begitu juga dengan cabai rawit, kini sudah di harga Rp 65 ribu, sebelumnya Rp 90 ribu perkilo,” kata dia. 

Saat ini cabai ijo Rp 60 ribu perkilo, padahal sebelumnya diangka Rp 80 ribu perkilo.

Gabung dan ikuti kami di :

Penulis: | Editor: Redaksi



whatsapp facebook copas link

ADVERTISEMENT
advertisement BP 2
Baca Lainnya

PT Swakarya Indah Busana Beralasan Tunggak Gaji Karyawan Akibat Masalah Keuangan 

28 September 2023 - 09:19 WIB

IMG 20230927 112822 977 01 11zon

Ratusan Karyawan PT Swakarya Indah Busana Tanjungpinang Mogok Kerja

27 September 2023 - 14:58 WIB

IMG 20230927 112822 977 01 11zon

Pemerintah Akomodir Aspirasi dari Masyarakat Rempang

27 September 2023 - 08:55 WIB

IMG 20230926 WA0031 11zon

Tiga UMKM Binaan Telkom Pamerkan Produk Unggulan di Ajang China-ASEAN Expo

26 September 2023 - 14:33 WIB

IMG 20230925 WA0026 11zon

BP Batam Pastikan 28 September 2023 Bukan Batas Akhir Pendaftaran

25 September 2023 - 19:34 WIB

Kepala BP Batam Muhammad Rudi 10

Asuransi Sequis Life Buka Cabang Baru di Tanjungpinang

25 September 2023 - 19:07 WIB

Image Opening Kantor Pemasaran Tanjungpinang Foto 4.jfif 11zon
Trending di Ekonomi Bisnis